Penyebab Kenaikan Harga Beras , Jk memberikan sarana impor Beras
Agen BandarQ - Saat ini, harga beras jenis medium di Pasar Induk Beras Cipinang, Jakarta Timur, tercatat naik dari Rp8.000 per kilogram menjadi Rp8.800 per kilogram. Sementara, harga beras jenis premium naik dari Rp12 ribu per kilogram menjadi Rp12.500 per kilogram.
Menurut JK, strategi yang dilakukan sebelum impor adalah operasi pasar beras besar-besaran yang dilakukan Badan Urusan Logistik (BULOG) untuk memengaruhi jumlah stok beras di pasar.
JK menuturkan, Menteri Pertanian Amran Sulaiman juga sudah memproyeksi bahwa panen padi besar-besaran akan terjadi pada akhir Januari 2018. Dengan demikian, harga beras ditargetkan kembali stabil saat stok juga kembali melimpah.
Buruknya Cuaca mempengaruhi produksi komodiats pangan pada pergantian tahun 2017 termasuk beras terganggu, hingga pada akhirnya berpengaruh kepada stok dan harga di pasar.
Post a Comment